bimbingan-teknis-panitia-pemilihan-kepala-desa-kecamatan-bahar-selatan

Bimbingan Teknis Panitia Pemilihan Kepala Desa Serentak , Kecamatan Bahar Selatan

 04 Agustus 2023 |  Administrator

Kamis, 02 Agustus 2023. Plt. Camat Bahar Selatan memimpin langsung acara bimbingan teknis bagi panitia pemilihan Depala Desa Serentak se kecamatan Bahar Selatan, adapun Desa yang akan melaksanakan pemilihan yaitu Mekar Jaya, Ujung Tanjung dan Tanjung Baru.

Bimtek yang juga di hadiri oleh Babinsa, perwakilan Polsek Bahar Selatan, Lembaga Adat Bahar Selatan, KUA Sungai Bahar BPD dan Panitia Pemilihan Kepala Desa ini diberikan materi oleh Bapak Dede Nofrianto, S.Sos selaku Kabid Bina Pemdes Kabupaten Muaro Jambi. Materi yang di sampaikan antara lain Regulasi yang mengatur Pilkades seperti, UU No. 6 Tahun 2014, PP No. 43 Tahun 2014, Perubahan PP 11 Tahun 2019; Permendagri Nomor 112 Tahun 2014, Perubahan Permendagri Nomor 72 Tahun 2020; Peraturan Daerah Nomor 01 Tahun 2015, Perubahan Peraturan Daerah Kabupaten Muaro Jambi Nomor 2 Tahun 2020, Peraturan Bupati Nomor 17 Tahun 2023, selain itu juga di bahas Syarat syarat pencalonan Kepala Desa, KPPS dan Jadwal Pelaksanaan Pilkades dari Awal sampai akhir Tahapan.


Sinergi Program

SIKEMA

Kirim Keluhan

Lacak Keluhan Anda!

KELUHAN TERJAWAB

ASNAWI, S.H.I
SEKRETARIS CAMAT

NUR HIDAYAT, S.Pd
PENGADMINISTRASIAN PEMERINTAHAN

NUR MARWIYAH
PENGELOLA DATA KESOS

SUNDARI, S. PKP
KEPALA SEKSI PEMERINTAHAN

DESI WULANDARI, S. Ag
PENGADMINISTRASIAN UMUM

SUKAYAH, S.Pd
PENGADMINISTRASIAN UMUM

SUPRIYADI, S. KOM
PENGADMINISTRASIAN UMUM

NENENG FAUZIAH, S. Pd.i
KEPALA SEKSI PELAYANAN UMUM DAN KESEJAHTERAAN SOSIAL

DWI SURYANTO, SE
KASUBAG UMUM DAN KEUANGAN

JUMIATI, SP
ANALISIS SUMBER DAYA MANUSIA APARATUR

SUPARNO
BENDAHARA PENGELUARAN

Media Sosial

PENGUNJUNG